20170316

Menu MPASI Lengkap 6 Bulan

Kelahiran seorang bayi sangat dinantikan bagi pasangan suami istri yang telah sah menikah. Kehadiran seorang bayi dapat menambah kebahagiaan suatu pernikahan. Kehadiran seorang bayi dapat menambah keharmonisan pasangan suami dan istri. Bayi adalah pelengkap sebuah keluarga. Tanpa kehadiran seorang bayi keluarga akan terasa ada yang kurang.

Bayi pada umumnya lahir setelah masa kandungan di dalam rahim ibu selama 9 bulan 10 hari. Begitu berat pengorbanan seorang ibu untuk melahirkan seorang bayi. Seluruh daya upaya tercurah bahkan nyawa dipertaruhkan untuk melahirkan seorang bayi. Namun, semua itu terbayar setelah kelahiran seorang bayi dengan sehat dan selamat. Tangisan pertama bayi kata orang menghilangkan rasa sakit yang dialami oleh ibu selama persalinan.

Perjuangan seorang ibu tidak berhenti setelah melahirkan bayi. Masa-masa awal setelah bayi lahir ibu dan ayahnya dipastikan akan selalu bergadang. Maka jangan heran jika mata panda selalu melekat pada ibu yang baru melahirkan. Pagi, siang, malam, tengah malam, dan dini hari sang ibu selalu siap siaga untuk sang bayi. Oleh karena itu, alangkah lebih baiknya jika ayah juga menemani ibu dimasa-masa ini.

Tumbuh kembang bayi jadi prioritas utama seorang ibu. Kesehatannya adalah nomor satu. Bayi diusahakan agar jangan sampai sakit karena bayi tidak baik jika harus minum obat. Obat terbaik untuk bayi adalah air susu ibu. Bersyukurlah bagi ibu yang air susunya lancar. Tidak hanya itu, asupan gisi ibu juga harus diperhatikan agar kualitas asi yang dihasilkan ibu baik dan sehat untuk tumbuh kembang bayi.

Bayi paling utama adalah konsumsi air susu ibu selama enam bulan. Jadi selama enam bulan bayi jangan diberi konsumsi apapun selain asi, baik itu air putih ataupun madu, asi sudah cukup untuk keperluan nutrisi bayi. Bayi yang baru lahir biasanya frekuensi minum air susu ibu lebih sering, yaitu dua jam sekali. Frekuensi minum asi bayi akan berkurang seiring bertambahnya umur bayi. Volume asi yang diperlukan bayi akan bertambah seiring bertambahnya usia bayi.

Setelah enam bulan bayi akan diberi makanan pendamping air susu ibu atau dikenal dengan istilah mpasi. Karena lambung bayi belum bisa mencerna makanan secara sempurna seperti lambung orang dewasa maka menu mpasi teksturnya harus lembut.
Berikut adalah beberapa contoh menu mpasi untuk bayi:

menu mpasi lengkap

menu mpasi lengkap

menu mpasi lengkap

menu mpasi lengkap

menu mpasi lengkap

Menu MPASI Lengkap 6 Bulan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: dhiannis

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar ^_^